Text
Alegori 420 : Sejarah manfaat hingga eksistensi ganja dalam budaya pop
Banyak stigma buruk mengenai ganja sebagai tanaman candu yang berbahaya. Namun begitu muncul pertanyaan tentang apa yang membuatnya berbahaya, belum tentu ada yang bisa menjawabnya. Buku Alegori 420 ini mencoba menjelaskan sejarah kemunculan ganja dan sejarah penggunaanya di berbagai negara.
Tidak tersedia versi lain